√ 0815 Kartu Apa & Nomor Apa ? : Daerah Jangkauan 2025

0815 kartu apa ? nomor apa ? ya, pertanyaan semacam itu mungkin muncul di benak pengguna yang baru menggunakan ponsel. Tenang, melalui pembahasan kali ini Gadgetized akan menjelaskan informasi tersebut secara lengkap.

Sebelum itu, perlu diketahui jika setiap provider atau Operator Seluler memiliki 4 digit nomor awal yang berbeda. Contoh, nomor Telkomsel biasanya diawali dengan angka 0822, 0811 atau 0821. Sedangkan kartu Tri memiliki nomor awal seperti 0896, 0897 dan 0898.

4 digit angka yang tertera di setiap nomor telepon disebut sebagai kode prefix. Seperti telah kami sebutkan diatas bahwa setiap Operator Seluler memiliki kode prefix yang berbeda-beda.

Lalu berasal dari kartu apa sih untuk nomor awalan 0815 ? apakah bisa digunakan di semua wilayah di Indonesia ? Baiklah, daripada penasaran langsung saja kalian simak penjelasan lengkap dibawah ini mengenai 0815 kartu apa, nomor apa dan daerah jangkauan untuk nomor tersebut.

0815 Kartu Apa, Nomor Apa dan Berlaku di Daerah Mana Saja ? Berikut Penjelasannya

0815 Kartu Apa

0815 Kartu Apa

Semua provider di Indonesia pastinya memiliki kode prefix atau 4 digit nomor awalan pada setiap nomor telepon. Nah, untuk 0815 sendiri merupakan kode prefix dari kartu Indosat dan berlaku untuk nomor Mentari atau iM3. Selain 0815, Indosat juga memiliki nomor prefix lainnya yang digunakan untuk beberapa jenis kartu, antara lain :

  • 0855
  • 0856
  • 0857
  • 0858
  • 0814
  • 0815
  • 0816

Daerah Dengan Nomor Prefix 0815

Daerah Dengan Nomor Perfix 0815

Selain memiliki nomor prefix, setiap kartu atau provider seluler juga memiliki daerah jangkaunnya masing-masing. Nah, untuk kartu Indosat dengan nomor awalan 0815 bisa digunakan untuk Daerah Istimewa Yogyakarta, Jabodetabek dan Pulau Bali.

Daftar Kode Prefix Semua Operator di Indonesia

Daftar Kode Prefix Semua Operator di Indonesia

Bukan hanya Indosat, kode prefix juga berlaku untuk kartu Telkomsel, Tri, XL dan lain sebagainya. Nah, berikut telah kami siapkan informasi mengenai nomor prefix dari setiap kartu operator di Indonesia :

1. Telkomsel

  • 0811
  • 0812
  • 0813
  • 0821
  • 0822
  • 0823
  • 0852
  • 0853
  • 0851

2. Tri

  • 0896
  • 0897
  • 0898
  • 0899

3. XL Axiata

  • 0817
  • 0818
  • 0819
  • 0859
  • 0877
  • 0878

4. Smart

  • 0881
  • 0882
  • 0883
  • 0884
  • 0885
  • 0886
  • 0887

Manfaat Mengetahui Nomor Prefix dari Setiap Kartu Seluler di Indonesia

Manfaat Mengetahui Nomor Prefix dari Setiap Kartu Seluler di Indonesia

Setelah mengetahui kode prefix dari masing-masing kartu kalian bisa memperoleh beberapa manfaat sebagai berikut :

  • Mengetahui layanan yang ditawarkan setiap Operator.
  • Mengetahui biaya panggilan maupun SMS ke nomor dari kartu lain.
  • Mengetahui nomor dari sesama Operator.
  • Memudahkan transaksi untuk penjual pulsa.

FAQ

0815 Kode Prefix Untuk Kartu Apa ?

Indosat. Nomor telepon dengan awalan 0815 berlaku untuk jenis nomor Mentari dan iM3.

Apakah Nomor 0815 Menjagkau Semua Daerah ?

Tidak, nomor tersebut hanya berlaku di Daerah Jabodetabek, Yogyakarta dan wilayah Bali.

Berapa Tarif SMS ke Operator Lain ?

Beragam, tergantung dari kebijakan yang ditawarkan masing-masing Operator.

KESIMPULAN

Sampai disini kalian sudah mengetahui jika nomor 0815 itu merupakan kode prefix dari Operator Indosat. Selain itu, diatas Gadgetized.net juga menambahkan beberapa kode prefix yang dimiliki kartu Indosat. Kemudian bagi kalian para pengguna provider tersebut, kalian bisa memanfaatkannya untuk mengakses Internet. Sebab harga PAKET INTERNET INDOSAT bisa dibilang sangat murah serta banyak bonus menarik yang ditawarkan.