Di pasaran Indonesia sudah banyak dirilis berbagai jenis laptop Dell Core i3. Jika demikian, tahukah kalian berapa harga laptop Dell Core i3 terbaru ? jika belum, simak artikel berikut sampai akhir.
Laptop merk ini memiliki cukup banyak pengguna di Indonesia. Hal tersebut konon dikarenakan tarif laptop tersebut cukup bersahabat. Bahkan untuk kondisi second, laptop merk Dell hanya diihargai 1,6 jutaan.
Sedangkan untuk harga termahal dari latop merk ini bisa mencapai belasan juta rupiah. Budget tersebut tentu sangat sebanding dengan spesifikasi yang ditawarkan, mulai dari sektor pacu, RAM hingga kapasitas baterai.
Sampai disini mungkin kalian semakin penasaran mengenai berapa tarif laptop Dell Core i3 saat ini ? Baiklah, jika demikian langsung saja kita simak daftar harga lengkap dengan tips memilih hingga kekurangan dan kelebihan laptop Dell Core i3 dibawah ini.
Daftar Harga Laptop Dell Core i3 Termurah dan Terbaru
Harga Laptop Dell Core i3
Dell Core i3 merupakan salah satu merk laptop yang banyak digandrungi masyarakat Indonesia, khususnya dari mereka para kalangan menengah. Soalnya laptop merk ini masuk dalam daftar laptop murah terbaik di Indonesia. Nah, sesuai yang kami janjikan diatas bahwa pada pembahasan kali ini kami akan membagikan informasi mengenai tarif Laptop Dell Core i3 terbaru. Untuk itu, langsung saja kita simak tabel dibawah ini :
Laptop Dell Core i3 | Harga Terbaru |
Laptop Dell XPS 13 7390 2in1 Touch i3-1005G1 4GB SSD 256GB 13.4 FHD | Rp 14.399.000 |
Laptop 2 in 1 DELL Inspiron 5482 Core i3-8145U|4GB|1TB|WIN10HSL|14″FHD | Rp 7.850.000 |
DELL Latitude 3380 13″/i3 500 GB 4GB Intel HD Graphics | Rp 6.300.000 |
Laptop DELL Inspiron 3481 Core i3-7020U|4GB|1TB|Intel|WIN10HSL|14″HD | Rp 5.500.000 |
Laptop 12Inch Dell Latitude E5270 Core i3 Gen6 | Rp 3.100.000 |
DELL LATITUDE 3300 – I3 7020U – 4GB – 256GBSSD | Rp 5.463.000 |
Laptop Dell Inspiron 14 5481 X360 Touch i3 8145 4GB 128GB SSD WIN 10 | Rp 6.499.000 |
DELL Laptop Inspiron 14-3493 Intel i3-1005G1 4GB 256GB INTEL UHD W10 | Rp 6.799.000 |
Laptop Dell XPS 13 7390 2in1 Touch i3 1005 4GB 256ssd W10 13.4FHD | Rp 14.399.000 |
LAPTOP DELL INSPIRON 13 5370 – i3 SSD W10 | Rp 7.495.000 |
Laptop Core i3 Ram 4GB Second Bekas | Rp 2.300.000 |
DELL VOSTRO 3468 CORE I3-7020 4GB 1TB 14” WINDOWS 10 | Rp 6.375.000 |
Laptop Dell Vostro 5470 i3-4010U 4GB/500GB Second | Rp 2.499.000 |
Dell Inspiron 3467 Black – i3-6006- WIN10- 4GB Garansi Resmi 14″ Inch | Rp 6.399.000 |
LAPTOP BEKAS DELL E5510 CORE I3 | Rp 1.600.000 |
Laptop Dell Core i3 gen 6, Layar 12in, Ram 8GB | Rp 3.650.000 |
Tips Memilih Laptop Core i3 Dengan Baik
Setelah menyimak tabel harga diatas mungkin kalian sudah menjatuhkan pilihan pada salah satu tipe laptop Dell. Nah, sebelum memutuskan untuk membelinya, alangkah baiknya simak terlebih dahulu tips-tips memilih laptop berikut ini :
- Pastikan laptop yang dipilih sebanding dengan budget.
- Pilih laptop Dell Core i3 sesuai kebutuhan.
- Perhatikan masalah spesifikasi, khususnya dari segi sektor pacu dan kapasitas baterai.
- Belilah laptop Dell Core i3 melalui gerai resmi dan hindari membeli laptop secara ilegal.
Kelebihan dan Kekurangan Laptop Dell Core i3
Selain informasi mengenai harga dan tips memilih laptop Core i3, mungkin kalian juga perlu mengetahui apa saja kelebihan dan kekurangan dari laptop merk ini. Nah, mengenai hal tersebut telah kami siapkan dibawah ini :
Kelebihan
- Body terbuat dari material yang berkualitas.
- Mendukung sistem operasi Linux dan Open Source.
- Harganya cukup bersahabat.
Kekurangan
- Mengusung desain tampilan yang terlalu formal ( kurang stylish ).
- Service Center hanya ada di kota-kota besar.
KESIMPULAN
Itulah informasi mengenai harga terbaru dari laptop Dell Core i3 yang berhasil Gadgetized.net rangkum. Bisa kalian simak pada tabel harga diatas bahwa laptop Dell Core i3 ada yang dijual dengan budget 1 jutaan. Sedangkan bagi kalian yang memiliki budget lebih dan memerlukan laptop Dell Core i3 untuk keperluan editing, kalian bisa memilih tipe XPS 13 7390 2in1 Touch i3-1005G1 4GB SSD 256GB 13.4 FHD yang dibanderol dengan budget mencapai 14 juta rupiah.