Setelah sukses merilis dan memasarkan Samsung Galaxy M31 sebagai ponsel dengan spesifikasi dan juga desain menarik. Dalam waktu dekat ini Samsung dikabarkan akan kembali merilis ponsel baru dari keluarga A Seris dengan tipe Samsung Galaxy A21.
Hadirnya seri baru tersebut tentu saja akan menjadi penerus kesuksesan Samsung Galaxy A20 yang sudah di rilis Samsung tahun lalu. Beragam peningkatan tentu akan di sematkan Samsung pada smartphone ini agar lebih menarik.
Spesifikasi & Harga Samsung Galaxy A21
Spesifikasi Samsung Galaxy A21
Dimensi | |
Bodi Material | Polikarbonat |
Panjang | – mm |
Lebar | – mm |
Ketebalan | – mm |
Berat | – gram |
Warna | – |
Fitur Lain | – |
Layar | |
Panel Layar | AMOLED Infinity-O |
Ukuran | 6.3 inches (16 cm) bezel-less display with punch-hole display |
Resolusi | HD+ |
Rasio | – |
Kerapatan | – |
Pelindung | – |
Fitur Lain | – |
Hardware & Software | |
Chipset | Exynos 7904 SoC |
Processor | Octa core Processor |
GPU | – |
Sistem Operasi | Android v9.0 (Pie) |
User Interface | – |
Ram | 4GB RAM |
Memori Internal | 64GB |
Memori Eksternal | Ya |
Kamera Belakang | |
Quad | 13 + 8 + 2 + 2 MP |
Fitur | LED Flash |
Video | – |
Kamera Depan | |
Dual | 8 MP |
Fitur | – |
Video | – |
Konektivitas | |
Sim Card | Dual SIM |
Internet | 4G LTE |
Wi-Fi | Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi Direct, hotspot |
Bluetooth | 5.0, A2DP, LE |
Port USB | Type-C |
GPS | Yes, with A-GPS, GLONASS, BDS |
NFC | No |
Baterai | |
Kapasitas | 4.000 mAh |
Fast Charging | Ya |
Sensor | Sensor Sidik Jari |
Review Samsung Galaxy A21
Quad Kamera
Salah satu peningkatan yang di berikan Samsung pada seri terbaru ini diketahui akan datang dari sektor kamera.
Dimana dari rumor yang beredar di internet, kabarnya ponsel ini akan membawa bekalan empat kamera utama yang tersusun secara vertikal.
Peningkatan tersebut tentu saja memberikan gambaran bahwa ponsel ini akan bisa menghasikan foto atau video dengan kualitas baik.
Adapun konfigurasi kamera dari Samsung Galaxy A21 ini terbagi antara 13 MP kamera utama lalu 8 MP lensa ultrawide 2 MP lensa wide dan 2 MP lensa depth.
Baterai Tahan Lama
Disiapkan untuk mengisi pasar kelas menengah atas, sepertinya harga Samsung Galaxy A21 tidak akan jauh dari pendahulunya yakni Samsung Galaxy A20.
Meski begitu Samsung sepertinya akan tetap membenamkan daya tahan yang cukup baik pada ponsel ini.
Dimana dari kabar yang beredar, baterai berkapasitas 4.000 mAh dengan fitur fast charging akan disematkan ke bodi Samsung Galaxy A21.
Jika benar begitu, maka ponsel ini akan bisa menjadi pilihan bagi anda yang menginginkan HP Android dengan baterai besar dan tahan lama untuk bisa menunjang produktifitas penggunaan HP.
Performa Tangguh
Geser pada bagian performa, sepertinya Samsung juga akan memberikan peningkatan cukup signifikan pada Samsung Galaxy A21.
Hal tersebut di ketahui karena brand dari negeri Gingseng ini akan membenamkan chipset Exynos 7904 SoC sebagai dapur pacu utamanya.
Tidak hanya sampai disitu, dengan perkiraan harga Samsung Galaxy A21 yang tidak akan jauh berbeda dari seri pendahulunya.
HP terbaru Samsung ini juga akan di bekali dengan RAM 4GB dengan storage berkapasitas 64GB yang sepertinya akan bisa di ekspansi menggunakan microSD card.
Desain Kekinian
Seperti kita ketahui berasama, Samsung memiliki kemampuan untuk bisa membuat sebuah desain HP dengan cukup menarik.
Tidak heran apabila ponsel ini juga akan dibekali dengan tampilan yang elegan dan mewah meski hanya akan menggunakan material polikarbonat.
Hal menarik yang juga muncul dari Samsung Galaxy A21 adalah bekalan layar Full HD+ yang dipadukan dengan panel layar AMOLED Infinity-O.
Dengan begitu tentunya bagi para penggemar game android akan bisa memainkan berbagai macam genre game dengan lancar. Oya Samsung juga di ketahui akan meletakan sensor sidik jari pada bagian belakang bodinya.
Fitur Lengkap
Terkenal dengan pabarikan yang mampu menyajikan sebuah ponsel dengan fitur serta teknologi mumpuni. Samsung juga sepertinya akan melengkapi produk terbarunya ini dengan berbagai macam fitur.
Salah satu fitur menarik yang akan bisa kita dapatkan adalah tersedianya sensor pemindai sidik jari seperti kami jelaskan diatas.
Selain itu dengan perkiraan harga Samsung Galaxy A21 yang ada, ponsel ini juga sudah di lengkapi port usb Type-C dengan kemampuan fast charging, kemudian ada pula jack audio 3.5mm.
Harga Samsung Galaxy A21
Dengan melihat rumor dan spesifikasi diatas, harga Samsung Galaxy A21 sepertinya akan berada pada kisaran harga 2 juta rupiah.
Hal ini juga bisa di lihat dari harga seri pendahulunya yakni Galaxy A20 yang di pasarkan dengan kisaran harga 2 jutaan.
Jadi bagi anda yang tertartik memilikinya silahkan tunggu kabar selanjutnya dari Gadetized.net yang akan memberikan update terbaru seputar spesifikasi dan harga Samsung Galaxy A21 ini.
KESIMPULAN
Dari seluruh pembahasan diatas, bisa kami simpulkan bahwa ponsel ini akan bisa menjadi alternatif bagi anda yang sedang mencari HP Android Samsung murah dengan spesifikasi dan fitur mumpuni. Namun tentunya anda harus menunggu hingga Samsung secara resmi merilis ponsel ini.
Setelah menyimak pembahasan diatas, menurut anda kira-kira harga yang pas dan tepat untuk Samsung Galaxy A21 ini berapa nih?